Find Us On Social Media :

Oliver Kahn Siap Turun Gunung demi Meneruskan Kejayaan Bayern Muenchen

Oliver Kahn bakal menjabat sebagai chief executive Bayern Munchen pada 2022 mendatang

SportFEAT.com - Bayern Muenchen sudah menyiapkan Oliver Kahn sebagai penerus CEO jika Karl-Heinz Rummenigge berhenti menjabat.

Oliver Kahn merupakan salah satu pemain yang menjadi legenda untuk Bayern Muenchen.

Bersama Bayern MuenchenOliver Kahn menghabiskan waktu dari tahun 1994 hingga 2008.

Selama berkostum FC Hollywood, Oliver Kahn mencatatkan 632 penampilan dengan meraih 8 gelar bundesliga selama 14 tahun.

Dikutip BolaStylo.com dari AFP, Oliver Kahn ternyata disiapkan menjadi CEO Bayern Munchen.

Baca Juga: Putra Daerah Bikin Klub Asal Republik Ceska Merana di Liga Champions 2019-2020

Mantan kapten Jerman dan Bayern tersebut akan diangkat menjadi dewan eksekutif dengan kontrak lima tahun mulai Januari 2020.

Penunjukan Kahn menjadi calon CEO tersebut sudah disetujui oleh dewan Bayern.

Untuk sementara pria berusia 50 tahun tersebut akan menjalani magang sebelum mengambil alih posisi Karl-Heinz Rummenigge dari kursi CEO Bayern Munchen.

Setelah Karl-Heinz Rummenigge habis kontrak bersama Bayern Munchen, maka Oliver Kahn secara otomatis akan menjadi CEO.

Halaman Selanjutnya >>>

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Wanita kelahiran Argentina itu mengaku merasa sulit menjadi seorang partner Ronaldo. Georgina mengatakan, bahwa Ronaldo selalu memintanya untuk tampil seksi saat mereka tidur bersama. #georginarodriguez #georgina #cr7 #cristiano #ronaldo #wags #gridnetwor #lifestyle

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on