Find Us On Social Media :

Jadwal Liga Champions Malam Ini - Ada Tottenham Vs Bayern Muenchen

Ilustrasi berita Liga Champions.

Pada periode itu, Tottenham mencatat satu seri (1-1: 20/10/82), dua kekalahan (4-1: 3/11/82, 1-0: 23/11/83), dan sekali menang (2-0: 7/12/83).

Baca Juga: Apa yang Terjadi dengan Ronaldo dan Dybala di Ruang Ganti Juventus?

Menjelang pertemuan pertama mereka di Liga Champions, Bayern dinilai lebih siap untuk menjemput kemenangan, meski bermain di kandang lawan.

Hal ini didasarkan mentalitas para anak asuh pelatih Niko Kovac yang berada dalam kondisi prima.

Mereka berhasil meraih empat kemenangan dan sekali seri dari lima pertandingan terakhir di berbagai ajang.

Apalagi, Bayern mendapatkan suntikan energi setelah Ivan Perisic (flu) dan Lucas Hernandez (cedera lutut) telah pulih dari masalah kesehatan.