1. Rekor Roberto Mancini
9 - Italy ???????? have equalled their record of nine consecutive wins in all competitions, set between May 1938 and March 1939, under Vittorio Pozzo. Fantastic.#LichtensteinItalia pic.twitter.com/nkIw04fPHe
— OptaPaolo (@OptaPaolo) October 15, 2019
Timnas Italia asuhan Roberto Mancini tercatat telah memenangi 9 laga secara beruntun di semua kompetisi.
Catatan itu mereka awali dengan menang 1-0 melawan Amerika Serikat dalam laga uji coba, 21 November 2018.
Kemudian deretan lawan ditumbangkan anak-anak asuh Mancini pada delapan laga Kualifikasi Euro 2020.
Baca Juga: Kompak dengan Lorenzo, Crutchlow Juga Alami Kesulitan di Honda
Lawan-lawan yang ditumbangkan Italia adalah Finlandia (2-0, 1-2), Liechtenstein (6-0, 5-0), Yunani (3-0, 2-0), Bosnia-Herzegovina (2-1), dan Armenia (3-1).
Menariknya, prestasi Mancini bareng Italia kini menyamai torehan juru taktik Gli Azzurri terhadahulu, Vittorio Pozzo.
Pozzo mengukir 9 kemenangan beruntun antara Mei 1938 sampai Maret 1939.
2. Gol Federico Bernardeschi
#EuropeanQualifiers The Azzurri went ahead early but Liechtenstein have showed character to keep going and create chances. #LiechtensteinItaly 0-1 #VivoAzzurro pic.twitter.com/VOBtS34w9B
— Italy (@azzurri) October 15, 2019
Lesakan kaki kiri Bernardeschi tercipta tepat saat laga baru berlangsung satu menit lebih 48 detik.