Find Us On Social Media :

Bocah 17 Tahun yang Diprediksi Bersinar karena Kegilaan Sang Ibu pada Ajax Amsterdam

Pemain muda Ajax Amsterdam, Sontje Hansen

"Mencetak gol selalu menyenangkan. Hal itu jauh lebih menyenangkan jika tim yang saya perkuat mampu memetik kemenangan," imbuhnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Disappointed that we couldn’t make it to the final and achieve our goal. I want to thank my teammates and the staff for helping me win the golden boot. We learn and we move on ❤️???????? @fifaworldcup @onsoranje

A post shared by Sontje hansen (@sontje.hansen) on

Adapun Piala Dunia U-17 2019, Hansen mengantarkan Belanda meraih peringkat keempat.

Peringkat keempat diraih De Oranje setelah menelan kekalahan 1-3 dari Prancis pada partai perebutan tempat ketiga.

Hansen memulai karier sepak bolanya di akademi sepak bola De Toekomst.

Pemain kelahiran Hoorn itu kini tercatat menjadi salah satu daftar pemain Ajax Amterdam U-19 yang berkompetisi di Liga Belanda U-19.

Dirinya, telah dikontrak oleh Ajax Amsterdam selama tiga musim terhitung saat usianya menginjak 16 tahun lalu.

Baca Juga: Pemain Ajax Amsterdarm Gegerkan Publik karena Seperti Menara di Antara Kurcaci

Saudara kembar Sontje Hansen, Ricky Hansen, angkat bicara tentang sang adik yang menimba ilmu di salah satu tim terbaik Eropa tersebut.

Ia mengaku bangga dengan adiknya yang mendapatkan kepercayaan membela Ajax.

"Ini adalah klub terbaik di Belanda dan bermain untuk Ajax adalah impian semua anak kecil di negeri ini," ucap Ricky