Find Us On Social Media :

Berstatus Pemain Naturalisasi Indonesia, Nasib 5 Pemain Ini Hilang Bak Ditelan Bumi

Tonnie Cussel saat membela Timnas Indonesia melawan Timnas Kamerun.

Bahkan pemain ini sempat dimasukan ke dalam skuad Timnas Indonesia dalam gelaran Piala AFF 2012.

Namun, performanya di atas lapangan tidak sesuai dengan harapan banyak pihak.

Kontribusinya saat bermain terbilang sangat minim, sehingga akhirnya jarang dimainkan.

Terakhir kali, ia tercatat membela Klub Barito Putera pada tahun 2014 lalu.

Diberi kesempatan bermain di 5 laga awal, namun performanya yang buruk membuat pemain ini akhirnya dilepas tim beralias Laskar Antasari itu.

2. Jhonny van Baukering

 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Jhonny Van Beukering (@jhonnyvanbeukering) on

Pemain yang memiliki nama lengkap Jhonny Rudolf van Baukering ini juga merupakan pemain naturalisasi yang berasal dari Negeri Belanda.

Sempat mencicipi manisnya berseragam Timnas Indonesia pada ajang Piala AFF 2012 lalu, van Baukering malah dilanda cidera.

Hingga akhirnya dirinya diasingkan oleh sang pelatih.

Kariernya di Liga Indonesia sendiri bisa dibilang tidak terlalu mulus.

Terakhir ia berkostum Pelita Jaya, namun performa yang kurang maksimal, membuatnya memilih untuk pulang ke kampung halaman.

Di Belanda, van Baukering memperkuat tim Dordrecht hingga 2012, kemudian memperkuat tim SP Silvolde.

Setelah merasa sudah kehilangan masa keemasannya, van Baukering memutuskan pensiun di usia 35 tahun.