Upaya perawatan terhadap keempat pemain yang dnyatakan positif Virus Corona tersebut sebagai salah satu bentuk perhatian tim pada pemainnya.
Baca Juga: Setelah Lionel Messi dan Antonio Conte, Kini Giliran Luiz Suarez Sampaikan Pesan Perangi COVID-19
Broklyn Nets sendiri menyatakan kesehatan pemain dan juga staff merupakan prioritas bagi timnya.
"Kesehatan para pemain dan staf kami adalah prioritas tertinggi bagi organisasi," tulis Broklyn Nets, dilansir SportFEAT.COM dari NBA.com.
"Dan tim melakukan segala daya untuk memastikan bahwa mereka yang terkena dampak menerima perawatan terbaik."
Terakhir Nets juga meninta agar para pemain dan anggota tim lainnya untuk tetap mengisolasi diri dan memantau kesehatan mereka masing-masing.
Baca Juga: Badai COVID-19 Kembali Serang Juventus, Kali Ini Geladang asal Prancis Jadi Korbannya(*)