"Semuanya sudah siap baginya (Van de Beek) untuk pergi ke Real Madrid, tapi dengan pandemi semuanya menjadi ditunda,"
"Klub menjadi tidak punya penghasilan, seluruh rencana menjadi berubah," tambah sang agen.
Donny van de Beek sendiri pada akhirnya berlabuh ke Manchester United yang ternyata sanggup menebus sang pemain.
Baca Juga: Diincar Barcelona, Pemain Manchester City Ini Pilih Bertahan
Bersama Manchester United Van de Beek akan menggunakan nomor punggung 34 untuk menghormati mantan rekannya di Ajax Amsterdam Abdelhak Nouri.
Donny van de Beek merupakan salah satu pemain yang ikut berperan dalam masa-masa fenomenal Ajax Amsterdam bersama Frankie de Jong dan Matthijs de Ligt.
Namun kedua rekannya tersebut sudah lebih dahulu meninggalkan Ajax Amsterdam satu musim sebelumnya.
(*)
Lihat postingan ini di InstagramUsaha sang ayah untuk anak. Pantengin updatenya ya bolasporter. #fcbarcelona #messi #gridnetwork
Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada