Find Us On Social Media :

Malangnya Nasib Duo Pramac, Dua-duanya Gagal Finis MotoGP Emilia Romagna 2020 Akibat Kejadian Aneh dan Sepele

Pembalap Pramac Racing, Jack Miller, di sela-sela seri balap MotoGP Andalusia yang berlangung di Sirkuit Jerez, Spanyol.

Tentu pemandangan yang menyakitkan bagi Bagnaia ketika melihat ia sudah hampir saja meraih gelar juara perdana di kelas utama, sejak debut pada musim lalu.

Ditemui usai balapan, Bagnaia pun bingung dengan masalahnya. Pasalnya, dari data yang ia peroleh, sama sekali tidak ada kesalahan apapun.

Kecepatannya sama, sudut kemiringan, gasnya sama, hingga jalur balapnya pun tidak melenceng.

Baca Juga: Hasil MotoGP Emilia Romagna 2020 - Invansi Pembalap Negeri Matador di Sirkuit Misano

"Sesaat setelah saya jatuh, saya ingin segera ke pit dan mencari tahu apa penyebab saya jatuh. Karena crash-nya aneh sekali," ujar Bagnaia dikutip dari Crash.

Bagnaia pun merasa bahwa ia sempat menyentuh sesuatu seperti sebuah sobekan atau sesuatu yang tercecer di tengah trek.

"Satu-satunya penyebab yang mungkin adalah hal itu. Kalau bukan itu, saya malah takut nanti di balapan berikutnya. Karena mengalami crash seperti ini tanpa adanya peringat jelas akan terasa sangat aneh," ujar dia lagi.

(*)

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada