Dilansir dari Mundo Deportivo, Nieto bahkan berada di posisi terdepan yang bakal digaet Suzuki.
Pria Spanyol itu mengatakan tersedia untuk posisi manajer tim Hamamatsu itu, meski negosiasi tidak mudah.
"Jika saya menyukainya? Tentu tentu. Bagaimana pun, ini adalah masalah yang rumit," kata Nieto.
Keputusan akhir pemilihan manajer tim kini berada ditangan kepemimpinan Suzuki yang berada di Jepang.
Baca Juga: Bersama KTM, Danilo Petrucci Dapatkan Sesuatu yang Tak Didapatkan Selama di Ducati