Find Us On Social Media :

Laporta Janji Usut Tuntas Bocornya Gaji Lionel Messi dan Jamin La Pulga Bertahan di Barcelona

Lionel Messi kembali berlatih bersama FC Barcelona dan siap tampil di final Piala Super Spanyol

Barcelona sendiri telah mengonfirmasi bahwa kontrak yang bocor itu asli, namun mereka menyangkal terlibat dalam kebocoran kontrak itu.

Insiden ini membuat Joan Laporta ikut angkat bicara. Ia mengaku telah mengirim pesan kepada Messi agar tidak terganggu dengan kasus tersebut.

Baca Juga: Manusia Batu, Justin Gaethje Ceritakan Susahnya Bikin Khabib Nurmagomedov Terkapar

"Saya mengirim pesan untuknya kemarin, saya memberikan semangat dan saya memintanya agar tidak terlaihkan pada berita itu," ujar Laporta dikutip dari Diario AS.

Di tengah polemik ini, Laporta menyuatakan bahwa ia berjanji akan mengsuut tuntas kasus bocornya gaji Messi ke publik jika dia terpilih kembali sebagai presiden klub.

Namun yang mengejutkan, Laporta justru mengklaim bahwa ia yakin Messi akan tetap bertahan di Barcelona meski kontraknya di akhir musim 2020 nanti akan berakhir.

Baca Juga: Liga Inggris - Bantu Liverpool Bungkam West Ham United, Mohamed Salah Ikuti Jejak Legenda The Reds

Padahal, kasus bocornya gaji Messi ini di sisi lain juga membuat La Pulga bisa saja semakin tidak percaya pada manajemen Barcelona.