Dari Liga 1 ada Persib Bandung, Arema FC, Bhayangkara Solo FC, dan Bali United yang ikut berpartisipasi.
Sementara dari Liga 2 ada Rans Cilegon FC, PSG Pati, Dewa United, dan tuan rumah Persis Solo.
Piala Wali Kota Solo 2021 ini juga sebagai pemanasan bagi klub-klub untuk menghadapi kompetisi resmi.
Rencannaya turnamen ini digelar di Stadion Manahan Solo tanpa kehadiran penonton.
Baca Juga: Ternyata Ini Latar Belakang Mantan Pemain Persib dan Timnas Indonesia Jadi Kuli Batu