Find Us On Social Media :

KTM Siap Contek Strategi Milik Ducati demi Tampil Ganas di MotoGP 2022

KTM siap tiru strategi Ducati yang berikan motor pabrikan kepada tim satelit Pramac Racing.

Lebih lanjut, tim pabrikan KTM siap memberikan servis terbaik kepada tim Tech 3 musim depan.

“Kami telah meningkatkan dukungan untuk tim Tech3 dari tahun ke tahun,” jelas Stefan Pierer.

“Itu juga akan menjadi strategi untuk tahun depan. Pembalap akan dipekerjakan dan disewa oleh kami,” tambah bos KTM itu.

“Dari segi personel dan kru, kami akan segera menempatkan tim balap Herve Poncharal (pemilik Tech 3) di level yang sama dengan tim pabrikan Red Bull kami,” pungkasnya.

Baca Juga: Ternyata Ini 'Senjata Pusaka' yang Bikin Valentino Rossi Jadi Salah Satu Pembalap Sukses di MotoGP

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)