Find Us On Social Media :

Bukan Kehilangan Arah, Absennya Marc Marquez Bikin Honda Turun Level

Marc Marquez saat berlaga pada MotoGP Amerika 2021. Mirco Lazzari gp/Getty Images/AFP (Photo by Mirco Lazzari gp / GETTY IMAGES NORTH AMERICA / Getty Images via AFP)(MIRCO LAZZARI GP)

Lebih lanjut, Carlos Checa merasa persaingan MotoGP kurang lengkap karena absennya Marc Marquez.

“Saya akan senang melihatnya pulih karena dia telah menderita untuk waktu yang lama,” ujar Carlos Checa.

“Kami memiliki salah satu rider terbaik dalam sejarah tapi harus absen karena cedera,” pungkas Checa.

Baca Juga: MotoGP 2022 – Fabio Quartararo Wajib Waspada, Jagoan Suzuki Siap Rebut Takhta Juara Dunia

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)