Find Us On Social Media :

Kejuaraan Beregu Asia 2022 - Hati-hati Indonesia, Meski Tim Jepang Bertabur Anak SMA, Ada Musuh Bebuyutan Putri KW

Tunggal putri Jepang, Riko Gunji saat memenangi belgian International Challenge 2021.

Baca Juga: All England Open 2022 - Debut Pemain 19 Tahun hingga Praveen/Melati Mentas dengan Status Baru!

Ada tunggal putri Riko Gunji.

Riko Gunji merupakan juara dunia junior 2019.

Riko Gunji ialah salah satu lawan bebuyutan tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani yang juga akan berangkat ke Kejuaraan Beregu Asia 2022.

Riko Gunji pernah mengalahkan Putri KW pada babak perempat final Kejuaraan Dunia Junior 2019 di Kazan, Rusia lalu.

Pemain 19 tahun itu berhasil jadi juara dunia junior setelah mengalahkan tunggal putri unggulan seperti Phittayaporn Chaiwan (Thailand) dan Zhou Meng (China).

Riko Gunji juga bukan pemain baru di Kejuaraan Beregu Asia.

Pada edisi 2020, ia juga memperkuat skuad Jepang bersama tim A putri dan jadi juara.

Baca Juga: Pesaing Indonesia di Asia Tenggara Bertambah, Pembesut Ganda Putri Top Malaysia Kini Berlabuh di Filipina