Terlebih, Greysia pernah mengalami fase di mana ia tidak memiliki sosok senior yang cukup lama.
Rata-rata banyak yang keluar pelatnas.
Hal-hal demikian membuat Greysia Polii merasa seperti hilang arah.
Baca Juga: Indonesia Masters 2022 - Greysia Polii Segera Resmi Pensiun, Agenda Perpisahan Khusus Disiapkan
"Itu masa tekanan, pressure, gonjang-ganjing dan seniornya nggak ada," kata Greysia Polii dikutip Sportfeat dari Djarum Badminton.
"Beberapa karena ada yang memutuskan menikah, ada yang memang keluar dan sebagainya."
"Jadi saya merasa waktu itu seperti kehilangan arah," kata Greysia.
Cobaan yang diterima Greysia tak sebatas di situ saja.
Baca Juga: Indonesia Masters 2022 Tetap Ramai meski 3 Negara Ini Putuskan Tarik Mundur Seluruh Pemainnya