Di sektor tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting yang merupakan unggulan kelima bakal menghadapi Tommy Sugiarto.
Baca Juga: Indonesia Open 2022 - Dua Ganda Putra Top Dunia Hadir, Fajar/Rian Pasang Target Khusus
Sementara itu dari sektor ganda putra, marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo yang merupakan unggulan teratas bakal menghadapi Wahyu Nayaka Ap/Ade Yusuf Santoso.
Selain nama di atas, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, Hafiz Faizal/Serena Kani, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, dan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani juga akan menjalani babak pertama Indonesia Open 2022 hari ini.
Link Live Streaming Indonesia Open 2022 (Court 1)
Link Live Streaming Indonesia Open 2022 (Court 2)
Hasil Lengkap dan Order of Play INA Open 2022
Catatan: Link live streaming Indonesia Masters 2022 di atas hanya bersifat informasi bagi pembaca. SportFEAT.com tidak bertanggung jawab atas kualitas siaran dan copyrights.