Baca Juga: Hasil SEA Games 2019 - Fajar/Rian Dipaksa Gigit Jari, Siti/Ribka Takluk dari Unggulan ke-2
Adapun satu wakil lainnya yang juga akan berjumpa wakil Malaysia adalah Greysia Polii/Apriyani Rahayu.
Ganda putri unggulan teratas tersebut akan berjumpa dengan Vivian Hoo/Yap Cheng Wen.
Selain keempat wakil tersebut, Indonesia juga masih memiliki asa tunggal putri di SEA Games 2019 lewat Ruselli Hartawan.
Ruselli sendiri dijadwalkan akan menghadapi unggulan teratas asal Thailand, Pornpawee Chochuwong.
Berikut jadwal lengkap lima wakil Indonesia yang akan menjalani laga semifinal SEA Games 2019, Minggu (8/12/2019).
Lapangan 1 Muntinlupa Sports Complex (Court TV)
Lapangan 2 Muntinlupa Sports Complex
*) bergantung pada pertandingan sebelumnya
**) jadwal diinformasikan menyusul
***) angka di dalam kurung menunjukkan status unggulan di ajang individual SEA Games 2019
Source | : | tournament software |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |