Baca Juga: Timnas U-16 Indonesia Sambut Bulan Februari dengan Dua Laga Uji Coba Internasional
"Iya, itu semua hanya isu," tegas Nyoman Suryanthara.
Sementara itu,Achmad Jufriyanto sendiri memiliki total 86 kali penampilan bersama Persib dalam pertandingan resmi.
Sepanjang kariernya memperkuat Persib, Achmad Jufriyanto sudah mengemas enam gol yang ditorehkan pada LSI 2014 (2), Liga 1 2017 (2) dan Liga 1 2019 (2).
Kepergian Ahcmad Jufriyanto pada hari ini sejatinya bertepatan dengan tanggal debutnya bermain untuk Persi, yang terjadi pada 2 Februari 2014 silam saat Persib berhadapan dengan Sriwijaya FC.
Selain menyumbangkan enam gol bagi Persib, Achmad Jufriyanto juga menjadi salah satu pilar penting Persib saat berhasil menyabet trofi juara LSI 2014 dan Piala Presiden 2015.
(*)
Source | : | BolaSport.com,Persib |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |