Manajer Tim Pramac, Francesco Guidotti menuturkan bahwa sebenarnya Pramac memburu para pembalap-pembalap muda.
Sementara Iannone sendiri sudah memasuki usai kepala tiga.
Meski begitu, riwayat manis Iannone bersama Ducati nampaknya membuat Pramac masih jatuh hati kepadanya.
"Utamanya kami mencari bibit baru pembalap muda, dan Iannone sendiri saat ini sudah berusia 30an. Tetapi menilik riwayatnya bersama kami, kami suka dengannya," kata Guidotti.
Baca Juga: Kevin Sanjaya Sama Sekali Tak Ambil Pusing Olimpiade Tokyo 2020 Mundur Setahun
Andrea Iannone naik ke kelas utama pada 2013 dengan berseragam Pramac Ducati.
Pembalap berjulukan The Maniac itu sempat memperkuat pramac selama dua musim sebelum pindah ke tim pabrikan Ducati dan pernah naik podium tujuh kali.
Source | : | Crash.net |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |