"Saya untuk luar suka dengan bek Italia, terutama zaman-zamannya Alessandro Nesta, Fabio Cannavaro, maupun Paolo Maldini," ujar Maman.
Maman mengaku dari seluruh pemain yang ia idolakan itulah, kini dirinya dapat menjelma menjadi pemain belakang yang terbaik.
"Dari keseluruhan itulah saya jadi punya pegangan untuk menjadi seorang pemain belakang yang baik," ujar Maman Abdurrahman.
(*)
Source | : | persija.id |
Penulis | : | Ridwan Budiman |
Editor | : | Nestri Yuniardi |