"Sepertinya dia berusaha menenangkan saya untuk menghindari pukulan yang sebenarnya," ucap Khabib lagi.
"Seperti seorang anak kecil yang mencoba untuk membenarkan dirinya di depan ayahnya yang marah. Psikologi adalah alat yang sangat kuat," tandasnya.
Baca Juga: Manajer Khabib Nurmogomedov Kasih 'Kode' Tentang Masa Depan Sang Pertarung
Di sisi lain, Conor McGregor tengah mempersiapkan diri menghadapi laga comeback.
Di duel perdananya setelah pensiun itu, petarung berusia 32 tahun tersebut akan menghadapi Dustin Poirier dalam UFC 257 yang digelar 24 Januari 2021 mendatang.
Source | : | essentiallysports.com |
Penulis | : | Nuranda Indrajaya |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |