1. Arjen Robben
Arjen Robben sama seperti Hazard yang tiba di Madrid dari Chelsea.
Pemain asal Belanda itu telah berjuang dengan cedera jauh sebelum ia tiba di Spanyol.
Semuanya semakin buruk di Madrid, meskipun ia tidak melewatkan waktu yang lama, dia hanya melewatkan pertandingan yang konsisten dan tidak bisa membangun ritme.
Hingga akhirnya ia dibuang ke Bayern Muenchen, dan menjadi salah satu pemain terhebat klub Bavaria.
Baca Juga: Butuh Kesabaran Ekstra Menanti Eden Hazard Bersinar di Real Madrid
2. Kaka
Ricardo Izecson dos Santos Leite atau Kaka tampil gemilang bersama AC Milan dan menjadi peraih Ballon d'Or 2007.
Kaka akhirnya mendapatkan kesempatan besar ketika dia menandatangani kontrak dengan Real Madrid di musim panas tahun 2009.
Dia tidak pernah mendapat jam bermain yang banyak di Madrid dan itu sebagian besar karena cedera yang ia alami.
Source | : | Marca |
Penulis | : | Bagas Dadiraka |
Editor | : | Nestri Yuniardi |