Sementara itu, musuh Mark/Marvin di final Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen juga tak terlalu melalui rintangan berarti.
Di babak pertama, Kim/Anders mengalahkan wakil Malaysia Goh Sze Fei/Nur Izzuddin lewat rubber games 20-22, 21-13, 21-13.
Melaju ke babak kedua, unggulan keenam tersebut ditantang Christo Popov/Toma Junior Popov.
Baca Juga: Swiss Open 2021 – Kalah dari Viktor Axelsen, Shesar Tak Pulang dengan Tangan Kosong
Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen tak kesulitan usai mengalahkan duet Prancis straight games 21-15, 21-19.
Sementara di babak perempat final, ganda putra ranking 15 dunia itu mengalahkan Low Hang Yee/Ng Eng Cheong (Malaysia), 21-17, 16-21, 21-13.
Source | : | SportFEAT.com |
Penulis | : | Nuranda Indrajaya |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |