SportFEAT.com – Fabio Quartararo mengalami masalah dalam debutnya bersama tim pabrikan Yamaha dan membuatnya tersesat.
Fabio Quartararo menjalani debutnya dengan tim pabrikan Yamaha dengan kurang mulus.
Quartararo menjadi satu dari sembilan pembalap yang debut dengan tim baru pada sesi tes pramusim MotoGP 2021.
Pembalap Prancis itu musim lalu tergabung dalam Petronas Yamaha SRT, di musim 2021 kini ia harus beradaptasi dengan motor barunya bersama Monster Energy Yamaha.
Perebut kursi Valentino Rossi ini merasa mengalami banyak masalah saat pertama kali mengendarai motor tim pabrikan.
Baca Juga: Valentino Rossi Mampu Juara Lagi di MotoGP 2021, Ini Syaratnya
Ia senang telah melakukan debut, namun Quartararo juga melalui tes pramusim hari pertama yang cukup berat.
Quartararo merasa tersesat saat menggunakan motor M1 milik Yamaha.
Source | : | Crash.net |
Penulis | : | Bagas Dadiraka |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |