"Di FP4 kami mencoba memodifikasi pengaturan kami, mencoba memperbaiki bagian depan motor kami. Tetapi kami sempat tidak mendapatkan sensasi yang kami inginkan, lalu saya kembali ke garasi dan itu adalah keputusan yang tepat."
"Saya merasa baik, dan telah melakukan putaran yang bagus," imbuhnya.
Balapan MotoGP Doha 2021 akan dimulai pada Minggu (4/4/2021) pukul 00.00 WIB.
Siaran langsung balapan MotoGP Doha 2021 dapat disaksikan di Trans 7 atau melalui link live streaming berikut ini.
Catatan: Link live Streaming MotoGP Doha 2021 hanya informasi buat pembaca. SportFEAT.com tidak bertanggung jawab terhadap copyrights dan kualitas siaran.
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |