"Saya telah memberi kesempatan pada Conor. Conor, dia memiliki kesempatan jika dia menginginkannya," ucap Kamaru Usman.
"Namun, Conor tidak menginginkannya. Pada akhirnya, begitulah adanya, orang-orang ini tahu apa yang akan terjadi."
Usai dihujat McGregor, Kamaru Usman memberi pesan menohok dengan menginjak harga diri The Notorious bahkan tanpa bertarung di arena oktagon.
“Saya menawari Anda pertarungan dan Anda hilang. Mari tetap rendah hati, anak muda. Saya sudah mengambil harga diri Anda. Jangan paksa aku mengambil wiskimu juga," pungkasnya.
View this post on Instagram
Source | : | bjpenn.com |
Penulis | : | Bagas Dadiraka |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |