Di sisi lain, kekalahan Greysia/Apriyani ini juga menandai habisnya para juara Olimpiade Tokyo 2020.
Sebelumnya di tunggal putra Viktor Axelsen (Denmark) dan ganda putra Lee Yang /Wang Chi-Lin (Taiwan) juga telah tersingkir.
Adapun dua sektor lainnya, yakni juara Olimpiade Tokyo 2020 di ganda campuran (Wang Yi Lyu/Huang Dong Ping) dan tunggal putri (Chen Yu Fei) tidak ikut bermain di turnamen ini.
Source | : | SportFEAT.com |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |