SportFEAT.COM - Direktur Kepelatihan BAM Rexy Mainaky, membeberkan kekuatan tim Indonesia jelang tampil di Kejuaraan Beregu Asia 2022.
Tim bulu tangkis Malaysia menjadi salah satu tim yang akan tampil di Kejuaraan Beregu Asia 2022 mendatang.
Kejuaraan Beregu Asia 2022 menurut rencana berlangsung pada 15-20 Februari di Setia City Convention Centre, Shah Alam, Selangor.
Termasuk tuan rumah, Kejuaraan Beregu Asia 2020 hanya diikuti oleh delapan tim saja.
Baca Juga: Termasuk Indonesia, Berikut Daftar Tim Asia yang Bakal Unjuk Gigi di Kejuaraan Beregu Asia 2022
Terdapat tiga tim raksasa yang bakal absen di turnamen beregu terbesar di kawasan Asia tersebut.
Source | : | Harian Metro |
Penulis | : | Nuranda Indrajaya |
Editor | : | Nuranda Indrajaya |