SportFEAT.com - Paco Sanzhez selaku manajer pembalap Remy Gardner buka suara terkait terdepaknya juara dunia Moto2 2021 itu dari KTM.
Nasib apes dijalani Remy Gardner saat menjalani debut di kelas MotoGP 2022.
Bagaimana tidak, pembalap berusia 24 tahun itu terdepak dari KTM Tech3 dan terusir dari ajang MotoGP usai kontraknya tak diperpanjang.
Remy Gardner beberapa waktu lalu telah resmi mengumumkan akan menjadi bagian di tim GYTR GRT Yamaha yang berkompetisi di World Super Bike (WSBK).
Paco Sanchez sendiri membenarkan kabar soal masalah profesionalitas menjadi alasan KTM mendepak Remy Gardner.
Baca Juga: Bukan Marc Marquez, Tiga Pembalap Berpeluang Bersinar di MotoGP Jepang 2022
KTM menilai Remy Gardner tak cukup profesional dalam berpakaian.
Source | : | Motosan.es |
Penulis | : | Matius Nico Henrikus |
Editor | : | Matius Nico Henrikus |