SportFEAT.com - Pembalap Prima Pramac Racing, Johann Zarco menilai jika pembalap berpengalaman akan diuntungkan dengan adanya sprint race.
Sprint race akan mulai diperkenalkan mulai MotoGP 2023.
Diadakannya sprint race bertujuan untuk menarik minat penonton pada hari Sabtu.
Konsep balapan sprint race akan digelar di tiap serinya.
Baca Juga: Firasat Manajer Tim Yamaha, Fabio Quartararo Mirip Seperti Rossi, Stoner dan Marc Marquez
Sprint race akan digelar dengan sistem separuh balapan di mana para pembalap juga berkesempatan membukan separuh poin dari balapan hari Minggu.
Dengan demikian, jadwal balapan akan meningkat dua kali lipat dari musim lalu.
Source | : | Paddock-GP.com |
Penulis | : | Matius Nico Henrikus |
Editor | : | Matius Nico Henrikus |