Find Us On Social Media :

Bukan Valentino Rossi, Inilah Pembalap yang Seharusnya Jadi Referensi Yamaha

Momen Valentino Rossi (kanan) saat merayakan kemenangan Maverick Vinales (Kiri) pada MotoGP Malaysia 2019, Minggu (3/11/2019)

"Kami berfokus pada permasalahan kami dan mencoba untuk memperbaikinya," tutur Garcia.

"Saat Anda memiliki rekan pembalap sekaliber Rossi, (Franco) Morbidelli, atau Quartararo, Anda akan selalu membandingkan diri Anda dengan mereka dan mencoba menilhat apa yang membuat mereka tampil lebih baik," tutupnya.

Baca Juga: Skandal Doping Iannone Datangkan Peluang Emas bagi Karel Abraham

Adapun Garcia mulai menangani motor Vinales sejak permulaan musim ini.

Sebelumnya, Top Gun bekerja dengan Ramon Forcada, yang lalu didepak karena sering berselisih pendapat.

Vinales sendiri diprediksi akan menjadi komoditi panas pada musim mendatang, karena beberapa tim ingin menggunakan jasanya pada MotoGP 2021, ketika para pembalap akan disodori kontrak baru.

Salah satu tim yang getol memburu Vinales adalah Ducati, yang tidak sabar untuk kembali merebut gelar juara dunia sejak terakhir kali melakukannya pada musim 2007.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Hiduplah sebagai sahabat bagi semua orang. . Selamat Natal Bolasporter. . #merrychristmas #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada