Find Us On Social Media :

Top Skorer Liga Europa - Meski Tak Cetak Gol di Laga Terakhir, Pemain Ini Masih Jadi Raja Gol

Pemain Lille, Yusuf Yazici

Baca Juga: Tak Lagi Kecanduan Pengaruh Lionel Messi, Barcelona Sudah Punya Penawar dalam Sosok Ini

Yusuf Yazici bahkan berhasil unggul dari dari empat nama lainnya yang berada di dafatar topskor sementara Liga Europa 2020-2021.

Sebab keempat nama lainnya hanya mampu untuk mencetak lima gol dari lima pertandingan yang telah mereka mainkan.

Menariknya dari lima laga yang telah dimainkan oleh Yusuf Yazici, dirinya tidak berhasil mencetak satu gol pun di laga terakhirnya.

Diketahui pada pertandingan terakhir Lille saat berhasil menggilas Sparta Praha 2-1, Burak Yilmaz-lah yang berhasil menjadi pahlawannya.

Baca Juga: Hasil Lengkap Liga Champions- Barcelona Menang Tanpa Lionel Messi, Manchester United Keok di Kandang

Pemain yang juga berasal dari Turki ini yang berhasil mencetak dua gol kemenangan bagin Lille sekaligus amankan tiga poin berharga.

Catatan gol dari Yusuf Yazici sendiri masih ada kemungkinan untuk bertambah andai dirinya mampu tancap gas di laga-laga berikutinya di Liga Europa.

Namun peluang dirinya untuk tergusur sebagai raja gol juga masih terbuka, mengingat saat ini Liga Europa baru memainkan lima pertandingan saja, dan selisih jumlah gol dengan pemain lain amatlah tipis.

Baca Juga: Hasil Liga Champions - Chelsea Gunduli Sevilla, Bomber Buangan Arsenal Tampil Kesetanan

Berikut ini adalah lima besar daftar topskor sementara Liga Europa 2020-2021.

1. Yusuf Yazici/Lille (6 Gol)2. Darwin Nunez/ Benfica (5 Gol)3. Lukas Julis/Sparta Praha (5 Gol)4. Mikael Ishak/Lech Poznan (5 Gol)5. Pizzi/Benfica (5 Gol)

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)