Find Us On Social Media :

Alasan Hiroyuki Endo Pilih Pensiun Terungkap, Berat Hati Lihat Yuta Watanabe Main Rangkap

Pasangan ganda putra Jepang, Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe, melakukan selebrasi usai memenangi pertandingan melawan Jeppe Bay/Lasse Molhede (Denmark) pada semifinal All England Open 2021 di Arena Birmingham, Birmingham, Inggris, Sabtu (20/3/2021).

Lebih jauh, Herry IP tidak mengetahui penyebab Takeshi Kamura/Keigo Sonoda gantung raket.

"Pastinya nggak tahu, tetapi sepertinya karena kemarin Kamura baru menikah. Sepertinya ada alasan dari situ," tutur Herry IP.

Baca Juga: Hasil Simulasi Sudirman Cup 2021 dan Thomas-Uber Cup 2020 - Rapor Merah di Balik Kemenangan Tim Harimau Atas Tim Banteng

Di sisi lain, kabar pensiunnya Hiroyuki Endo, Takeshi Kamura/Keigo Sonoda tentu menjadi keuntungan bagi pasangan ganda putra Indonesia khususnya Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Pasalnya, Marcus/Kevin memiliki rekor buruk kala bertemu Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe.

The Minions hanya mampu meraih dua kemenangan dari delapan pertemuan dari Endo/Watanabe.

Meskipun gagal membalaskan kekalahan, setidaknya ganda putra ranking satu dunia itu tak lagi terjegal oleh Endo/Watanabe.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)