Baca Juga: Jadwal Fuzhou China Open 2019 - Ahsan/Hendra dan Fajar/Rian Sama-sama Ditantang Wakil Taiwan
Pasalnya, kini skuad Merah Putih tinggal menggantungkan harapan kepada satu pemain saja, antara Jonatan Christie atau Shesar Hiren Rhustavito.
Jonatan dan Shesar bakal saling berhadapan alias melakoni duel derbi pada babak pertama Fuzhou China Open 2019.
Artinya, satu lagi wakil tunggal putra Indonesia yang dikirim menuju turnamen berhadiah total 700.000 Dollar AS itu harus kembali tersisih.
Dan kemudian nantinya hanya akan ada satu wakil tunggal putra Tanah Air yang harus berjuang 'sendirian' di Fuzhou China Open 2019 kali ini.
Adapun Anthony Sinisuka Ginting sendiri sudah tersisih pada hari perdana Fuzhou China Open 2019 kemarin, Selasa (5/11/2019).
Baca Juga: Fuzhou China Open 2019 - Menyerang Matsutomo/Takahashi justru Bagai Bumerang bagi Della/Rizki
Source | : | Badminton Indonesia,BWF Tournament Software |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |