Shin mengatakan bahwa butuh proses yang panjang untuk meningkatkan prestasi timnas Indonesia.
"Pelan-pelan, satu per satu, akan kami coba perbaiki bersama," ujar Shin.
"Jika sudah berkesinambungan, timnas Indonesia juga akan bisa berubah menjadi lebih berprestasi lagi," pungkasnya.
Baca Juga: Man City Alami 'Mimpi Buruk', Twitter Ramai dengan Tagar PepOut
Selain menjadi pelatih timnas senior Indonesia, Shin juga bakal diperbantukan untuk menangani pemain junior Indonnesia.
Hal itu dilakukan sebagai salah satu persiapan menju Piala Dnia U-20 pada tahun 2021 mendatang.
Source | : | kompas |
Penulis | : | Agustinus Rosario |
Editor | : | Agustinus Rosario |