Pengalaman bermain dengan Hendra Setiawan yang memang begitu banyak diidolai oleh pemain-pemain lain serta para penggemar bulu tangkis dunia, Shetty pun berharap ia mampu menerapkan ilmu yang sudah ia pelajari dari Hendra.
Apalagi, sebentar lagi Olimpiade Tokyo 2020 bakal segera bergulir.
Saat ini, Chirag Shetty berpasangan dengan Satwiksairaj Rankireddy dan bertengger di peringkat ke-10 dunia.
Mereka menjadi gadna putra terbaik India saat ini.
"Saya masih terus belajar," ujar Shetty.
"Saya merasa, waktu yang saya habiskan selama berpasangan dengan Hendra adalah masa-masa terbaik. Ini akan menjadi pembelajaran besar bagi saya,"
"Mudah-mudahan saya bisa menyerap apa yang saya dapat darinya menjelang Olimpiade 2020," tandasnya.
(*)
Baca Juga: Ada Nama Indonesia di Balik Kesuksesan Kento Momota dan Yuta Watanabe
Source | : | times of india |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |