Sekalipun pembalap asal Spanyol itu juga berasal dari tim KTM di kelas Moto2.
Penyebabnya adalah karena Raul Fernandez musim lalu sangat gencar diincar para pabrikan lain.
Yang paling getol adalah Yamaha.
Baca Juga: MotoGP 2022 - Sang Juara Dunia MotoGP 2021 Ngeri Sendiri Lihat Ducati
Yamaha menjadi tim paling depan yang maju untuk membajak Raul Fernandez dari KTM.
Terlebih saat itu ada kekosongan kursi di tim satelit Yamaha, selepas Valentino Rossi pensiun mulai MotoGP 2022.
Pit Beirer mengungkapkan bahwa sebenarnya sangat sulit meyakinkan Raul Fernandez untuk merekrutnya di MotoGP 2022.
Source | : | Speedweek.com |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |