SportFEAT.com - Ducati saat ini harus diakui menjadi trendsetter dalam perkembangan inovasi fairing winglet di MotoGP.
Ducati pertama kali memunculkan winglet pada 2015 dan saat ini menjadi bagian penting dalam motor.
Adanya winglet bertujuan untuk menciptakan downforce atau daya tekan ke bawah yang membuat motor lebih mencekram aspal.
Perangkat ini juga bisa meminimalisir terjadinya wheelie (roda depan terangkat) saat motor berakselerasi tinggi.
Baca Juga: MotoGP 2023 Akan Menjadi Musim yang Lebih Menarik Ketimbang Era 'Fantastic Four'
Meski memiliki dampak positif, adanya winglet bukannya tanpa kontra.
Baru-baru ini, Direktur KTM, Pit Beirer mengeluarkan statemen jika fairing membuat aksi menyalip akan semakin minim.
Source | : | Speedweek.com |
Penulis | : | Matius Nico Henrikus |
Editor | : | Matius Nico Henrikus |