"Tentu saja, keputusan akhirnya kan ada di saya," kata Marquez.
"Ketika saya, Honda dan tim saya menerima kabar yang bagus dari dokter, tentu saja wajar untuk mencobanya."
"Kalian taulah bagaimana para pembalap itu (nekat), jika dokter bilang bisa mencoba, maka mereka akan mencoba."
"Waktu itu saya merasa mampu untuk mencoba tetapi tubuh saya mengatakan tidak," imbuhnya.
Baca Juga: Mantan Mekanik Kesetiaan Valentino Rossi Batal Nganggur, Kini Tangani Tim Legenda WSBK
Marc Marquez kembali menegaskan bahwa operasi kedua memang terpaksa dia jalani pada Agustus 2020 lalu karena pelat logam yang tertanam dari operasi pertama rusak.
Kerusakan itu terjadi karena ia betul-betul tengah membuka jendela besar di rumahnya.
Pernyataan Marquez ini sekaligus menepis adanya rumor yang beredar bahwa ia pernah diam-diam nekat mengendarai motor tanpa sepengetahuaun Repsol Honda.
Lihat postingan ini di Instagram
Source | : | Crash.net |
Penulis | : | Nestri Yuniardi |
Editor | : | Nestri Yuniardi |